Informasi Pelaksanaan Pelatihan Penulisan dan Publikasi Artikel pada Jurnal Nasional Terakreditasi

Oleh: Bahriadi . 11 Juni 2023 . 12:53:04

Gorontalo - Dalam rangka peningkatan kualitas penuluisan artikel bagi mahasiswa PPG Prajabatan, Program Studi Pendidikan Profesi Guru Universitas  Negeri Gorontalo akan menyelenggarakan Pelatihan Penulisan Artikel Hasil PTK dan Publikasi pada Jurnal Nasional Terakreditasi bagi Mahasiswa PPG Prajabatan Gelombang I Tahun 2022.

Kegiatan ini akan menghadirkan Ibu Prof. Dr. Nurhayati Abbas, M.Pd dan Bapak Dr. Hasan S. Panigoro, S.Pd., M.Si sebagai pemateri utama yang akan dimoderatori oleh Ibu Nancy Katili, S.Pd., M.Pd. dan Ibu Eka Sartika, S.Pd., M.Pd.

Kegiatan akan dilaksanakan di Ruang Rapat Kantor Pusat PPG UNG pada Senin, 12 Juni 2022 dan akan diikuti sebanyak 42 Peserta dari Mahasiswa PPG Prajabatan Gelombang I Tahun 2022.

Agenda

15 November 2023

Orientasi Mahasiswa PPG Dalam Jabatan Kategori 1 Angkatan 3 Tahun 2023

Dilaksanakan secara daring yang diikuti oleh seluruh Mahasiswa PPG Dalam Jabatan Kategori 1 Angkatan 3 Tahun 2023

15 - 16 September 2023

Lokakarya Penguatan Penyelenggaraan Pembelajaran Mikro Reflektif

Akan dilaksanakan di Hotel UTC Damhil UNG selama dua hari pada, Jumat & Sabtu, 15-16 September 2023

4 - 8 September 2023

Lapor Diri Mahasiswa PPG Prajabatan Gelombang I Tahun 2023

Akan dilaksanakan dari tanggal 4-8 September 2023 oleh sebanyak 74 calon mahasiswa dari bidang studi Bimbingan Konseling dan IPA

1 - 2 September 2023

Pelaksanaan Seminar Invensi/Inovasi Pembelajaran Mahasiswa PPg Prajabatan Gelombang 2 Tahun 2022

Diikuti oleh seluruh mahasiswa PPG Prajabatan Gelombang 2 Tahun 2022 yang telah menyelesaikan seluruh rangkain pembelajaran